Event
PENDIDIKAN KARAKTER NABAWIYAHAKADEMI GURU ๐ Batch 4 ๐
Ma’had Tahfidz Imam Bukhari
Cianjur, 24-28 Desember 2023
Sesungguhnya, pendidikan terbaik umat muslim adalah pendidikan yang merujuk pada pendekatan dari sang pendidik terbaik.ย Pendidikan spesifik yang hanya dimiliki oleh agama Islam, yang telah menumbuhkan generasi terbaik, yang tidak dimiliki oleh pendidikan lain. Akankah kita akan mengikutinya?
Kenali, cintai, pahami, miliki dan kuasai pendekatan pendidikan Ananda melalui pola-pola pendidikan Nabawiyah bersama :
- Founder of Pendidikan Karakter Nabawiyah & SKIS
- Penulis buku Pendidikan Karakter Nabawiyah, Kurikulum Karakter Sekolah Islam, Recovery Berbasis Fitrah, dan Tafsir Bakat
Ahad 24 Desember s/d Kamis 28 Desember 2023
Pukul 08.30 - 17.00 WIB

Ma'had Tahfidz Imam Bukhari
Jl. Raya Kota Bunga, Palasari, Kec. Cipanas, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat 43253, Indonesia
Map : Klik disini
โ
Refresh dan update materi Pendidikan Karakter
Nabawiyah bagi pendidik.
โ
Free konsultasi bersama Ustadz Abdul Kholiq.
โ
Handout materi dalam bentuk softfile.
โ
Akomodasi selama 3 hari 2 malam.
โ
Makan 7x.
โ
Coffee break 6x.
โ
Tempat Pertemuan Ikhwan dan Akhwat Terpisah.
โ
Buku Pendidikan Karakter Nabawiyah edisi Revisi.
a. Early Bird (20 Pendaftar Pertama) Rp. 550.000,-.
b. Reguler Rp. 600.000,-
![]()
No. Rek. 7122376014
An : Yayasan Akbar AsShaleh